Protected by Copyscape

Dua Hari Menjelang Finall Test

Assalamualaikum,
Selamat Malam..

Tak terasa waktu terus berjalan..
Tak terasa Tanggal 08 Januari 2017 sudah di depan Mata.

Sebentar lagi kita akan menghadapi Ujian Akhir semster khususnya untuk kelas Reguler, karena Kelas Non Reguler sudah Mulai Hari ini, di tanggal 06 Januari 2017.

Selamat Berjuang Rekanku Mahasiswa STIA Tabalong. Semoga Usaha yang kita lakukan selama 6 Bulan ini membuahkan hasil yang maksimal.

Tak terasa, Kita sudah semester VI , Yang berarti semester masa Menjelang Tua.
Dan Tugas kita akan semakin Berat menyandang Gelar S1.
Karena, di Mata Masyarakat, kita jadi sarjana Berkualitas atau jadi Sampah Masyarakat.

Karena, S1 di zaman sekarang ini sangat banyak. Dan sudah terlihat persaingan semakin ketat.

Bahkan, Wibawa S1 di zaman sekarang bisa setara dengan Anak Lulusan SLTA, Kalau kita tidak menguasai Persaingan di Dunia Kerja.

Teori yang kita dapat di saat kuliah hanyalah 30% yang bisa kita ambil, dan diterapkan 20 % , 50% adalah pengalaman diluar  aktifitas dunia perkuliahan, seperti Organisasi/ UKM Internal/Eksternal ataupun Dunia Kerja.
10% Gagal praktek.

Kita sekarang tidak bisa hanya berucap saja, karena ucapan terkadang hanya membuat Tipuan belaka. Kita harus beraksi dengan skill apa yang kita miliki sekarang ini.

Waktu 1,5 Tahun tidaklah lama, sangat sebentar sekali. Manfatkan waktu sebaik mungkin selagi kita masih menyandang status Mahasiswa.

Hidup Mahasiswa...😊!

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Dua Hari Menjelang Finall Test"

Post a Comment